ⓘ Terakhir diperbarui November 2022 oleh Tempat Bagi
Mitosis
Membuat skema Mitosis
Alat
(Gratis : Free)
- Gunting
- Pensil
- Penghapus
Bahan
- Origami : 7000
- Sterofoam : 6000
- Double tape : 2000
- Benang wol : 1500
- Piring: 5000
Cara membuat
- Bentuk pola kromosom dan sentrosom di origami lalu gunting
- Tempel kromosom dan sentrosom tadi ke piring kue
- Tempelkan benang wol ke piring kue sesuai yang di gambar
- Lalu setelah komponen komponen nya sudah, lalu rekatkan piring kue ke styrofoam menggunakan double tape
- Buatlah tulisan tahap-tahap pembelahan sel yaitu profase, metafase, anafase, dan telofase sekreatif kamu.
- Buatlah tulisan MITOSIS di bagian atas pada sterofoam. Semoga membantu:)